Update Aplikasi dan Referensi SAKPA versi 14.0.1
Update Aplikasi SAKPA 2014 Versi 14.0.1 resmi DJPBN telah dirilis di web Perbendaharaan pada tanggal 11 Februari 2014. Setelah beberapa waktu yang lalu beredar update referensi Aplikasi SAKPA 2014 versi 14.0.1 untuk mengatasi kekurangan akun PFK IWP dan akun perjalanan dinas dalam kota 524113 dan 524114, sekarang DJPBN telah mengeluarkan update resmi aplikasinya juga. Perubahan pada aplikasi SAKPA 2014 Versi 14.0.1 tidak ada penjelasan resmi dari DJPBN.
Update Referensi SAKPA versi 14.0.1 untuk melengkapi akun-akun yang belum ada pada aplikasi SAKPA 2014 versi awal. Akun tersebut antara lain 524113, 524114, 811131 dan 811132. Dasar perubahan akun PFK IWP terdapat pada S-580/PB.6/2014. Untuk akun 811131, 811132, masukan dahulu ke tabel referensi BA Penerimaan Potongan, klik tombol tambah, dengan BA 99999, PFK, ….(isi keterangan dari potongan SPM) biar pada saat rekam potongan akun tersebut muncul BAES1 nya (jika input data SPM/SP2D manual).
- Akun BPJS pada potongan SPM Gaji Induk, antara lain : 811131 Penerimaan Setoran / Potongan PFK 2%
- Jaminan Kesehatan BPJS Kesehatan 811132 Penerimaan Setoran / Potongan PFK 8%
- Gaji PNS Pusat 811133 Penerimaan Setoran / Potongan PFK 8%
- Gaji POLRI dan PNS POLRI 811134 Penerimaan Setoran / Potongan PFK 8%
- Gaji TNI dan PNS KEMHAN
Download Link Update Aplikasi dan Referensi SAKPA 2014 versi 14.0.1 dibawah ini :
Update Aplikasi dan Referensi SAKPA 2014 versi 14.0.1.rar
Update Aplikasi dan Referensi SAKPA 2014 versi 14.0.1.rar
0 komentar:
Post a Comment